Modernis.co, Jakarta – “Kepemimpinan perempuan telah menjadi topik yang semakin penting dalam diskursus global tentang kesetaraan gender, pembangunan berkelanjutan, dan tata kelola yang baik. Meskipun kemajuan telah dicapai dalam beberapa dekade terakhir, kesenjangan gender dalam posisi kepemimpinan masih signifikan di berbagai sektor.” Partisipasi perempuan dalam politik di Indonesia telah berkembang pesat, namun masih dihadapkan pada tantangan, termasuk hambatan struktural dan stereotip gender. Meskipun demikian, keterlibatan perempuan dalam politik semakin memberikan dampak positif, terutama dalam menciptakan kebijakan yang lebih inklusif dan memperjuangkan isu-isu penting seperti kesetaraan gender, pendidikan, kesehatan, dan kesejahteraan…
Baca SelengkapnyaTag: politik perempuan
Selenggarakan Rakernas, KPPI Usung Perempuan ke Parleman Capai Target
Modernis.co, Jakarta – Kaukus Perempuan Politik Indonesia (KPPI) menyelenggarakan Rapat Kerja Nasional II tahun 2020. Pembukaan berlangsung di Hotel Morrissey pada hari jum’at, tanggal 26 Februari 2021 pukul 13.00 WIB. Acara Rakernas yang digelar tiga hari ini menuangkan harapan besar bagi perempuan-perempuan aktivis partai politik, pemangku kepentingan yang tergabung dalam jajaran pengurus DPD KPPI seluruh Indonesia. Dwi Septiawati selaku Ketua Umum DPP KPPI juga menuturkan tujuan diselenggarakan Rakernas II, “Rakernas ini bertujuan mengelaborasi langkah-langkah konkrit dan strategis dalam pencapaian target 30 % perempuan di parlemen pada 2024; kedua, menyiapkan rencana…
Baca Selengkapnya