Sukses Gelar Konpiwil, IPM Jatim Siap Hadapi Masyarakat Global 2024

ipm jatim pembukaan

Modernis.co, Jember – Pimpinan Wilayah Ikatan Pelajar Muhammadiyah Jawa Timur sukses selenggarakan Konferensi Pimpinan Wilayah (KONPIWIL) di Universitas Muhammadiyah Jember dan SD Muhammadiyah 1 Jember. Acara yang berlangsung dari tanggal 5-8 Maret 2020 tersebut diikuti oleh 33 Pimpinan Daerah IPM di Jawa Timur serta dihadiri oleh beberapa tokoh penting lainnya mulai dari PWM Jatim, PDM Jember, Dispora Jatim, Dinas Sosial, PP IPM, dan lain-lain. Ketua Umum Pimpinan Wilayah Ikatan Pelajar Muhammadiyah Jawa Timur Dedi Kurniawan menerangkan bahwa pada gelaran Konpiwil kali ini, IPM Jawa Timur mengangkat tema “Enhacing Creative Movement…

Baca Selengkapnya