Pengaruh Pembajakan Film Terhadap Industri Dunia Perfilman

pembajakan film

Modernis.co, Jakarta – Permasalahan pembajakan film dalam industri dunia perfilman tidak kunjung selesai. Walaupun sudah ditetapkan Undang Undang Nomor 28 Tahun 2014 Tentang Hak Cipta, hal tersebut tidak membuat para pelaku pembajakan film merasa takut. Semakin canggihnya teknologi pada masa sekarang, bisa menghasilkan dampak positif serta dampak negatif. Dampak positifnya pelaku industri dapat semakin mudah dalam menayangkan karyanya, sedangkan dampak negatifnya para pelaku pembajakan film yang mahir dalam bidang teknologi akan semakin mudah dalam membajak serta menyebarkan film. Ditambah dengan adanya platform digital yang menayangkan banyak film membuat para pelaku…

Baca Selengkapnya