dari Rakyat untuk Pejabat

dari Rakyat untuk Pejabat

Modernis.co, Malang – Korupsi merupakan sebuah tindakan seorang pejabat yang menyalagunakan kepercayaan publik. Dalam hal mengatur keuangan yang semestinya dipergunakan untuk kepentingan bersama (fasilitas publik). Dampak buruk yang dibuat dari para koruptor bagi Indonesia mengakibatkan melambatnya laju pertumbuhan ekonomi, bertambahnya angka kemiskinan dan damapak lainnya. Pada hakikatnya korupsi itu merampas hak warga negara. Dikatakan begitu karena uang yang diambil oleh tangan-tangan koruptor yaitu uang rakyat yang seharusnya digunakan untuk melengkapi / memperbaiki fasilitas publik atau yang lain. Mengapa di Indonesia banyak terjadi kasus korupsi? bukankah waktu pelantikan jabatan sudah ada…

Baca Selengkapnya

Antara Cinta dan Benci Pengusaha dengan Buruh

Cinta dan Benci

Modernis.co, Jakarta – Karyawan, Worker, Tenaga Kerja, Pekerja, Labourer, Buruh dan Pegawai. Adalah sebutan untuk orang atau pihak yg bekerja menggunakan tenaga atau menggunakan ke ahlian nya/skill pada pihak lain /Pengusaha sbg pemberi lapangan pekerjaan dengan harapan imbalan/upah. Buruh/Pegawai adalah stakeholder yang sangat penting dalam membangun bisnis serta merupakan salah satu kekuatan ekonomi yang perlu diperhatikan. Selain Pelanggan, Buruh juga merupakan salah satu asset dalam Perusahaan, Karena buruh dapat : 1. Memberikan daya saing perusahaan. 2. Memberikan inovasi baru. 3. Menjaga citra perusahaan. Namun tidak sedikit pengusaha yang menganggap buruh…

Baca Selengkapnya

Pastikan Program Sembako Tepat Sasaran, Kadinsos Pandeglang Blusukan ke Agen-Agen

sembako kadinsos pandeglang

Modernis.co Pandeglang – Untuk memastikan lancarnya penyaluran program sembako dari kementerian sosial Republik Indonesia Kepala Dinas Sosial Kabupaten Pandeglang Nuriah melakukan blusukan ke Agen-agen. Kegiatan tersebut dilakukan ke Kecamatan Cimanggu, Cibaliung, Saketi, Kadu Hejo, Menes dan Cadasari, Selasa (25/02/20). Kepala Dinas Sosial Kabupaten Pandeglang, Nuriah mengatakan dirinya langsung turun ke agen-agen untuk memastikan penyaluran sembako berjalan lancar. Ia berharap semua agen yang tersebar di desa-desa bisa melayani masyarakat penerima program dengan baik. “Saya melakukan monev agar program sembako yang digulirkan Kemensos berjalan lancar tersalurkan pada penerima. Jangan sampai hal hak warga…

Baca Selengkapnya