Terpilih Jadi Ketum PSI, Ini 5 Fakta Menarik dan Kontroversi Kaesang Pangarep

kaesang pangarep ketum psi

Modernis.co, Solo – Kaesang Pangarep, putra bungsu Presiden Jokowi, kembali terpilih sebagai Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) dalam Kongres yang digelar di Solo pada 19 Juli 2025. Di balik kemenangannya ternyata ada sejumlah fakta menarik dan kontroversi yang menyertainya perjalanan politiknya. Berikut lima di antaranya: 1. Menang Telak dengan 65,28% Suara Kaesang Pangarep berhasil memperoleh 65,28% suara dalam pemilihan ketua umum PSI, mengalahkan dua pesaingnya yaitu Ronald Aristone Sinaga alias Bro Ron (22,23%) dan Agus Mulyono (12,49%). 2. PSI Terapkan Sistem E Vote Kongres PSI kali ini menggunakan sistem…

Baca Selengkapnya