Modernis.co, Malang – Sekelompok mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) jurusan Hubungan Internasional (HI) yang tergabung dalam kelompok 4 Kelas B pada mata kuliah Gerakan Sosial Global melaksanakan kegiatan kolaboratif untuk mengenalkan komunitas sosial di Kota Malang menggandeng Care With Us, Rabu (18/12/2024). Care With Us sendiri merupakan komunitas yang fokus pada isu kesehatan mental yang didirikan pada tahun 2019. Care With Us juga hadir di kota lain seperti Surabaya. “Komunitas ini mulai merambah pada isu sosial lainnya seperti Hari Perempuan Internasional, Hari Ibu dan Hari Pencegahan Bunuh Diri Internasional,” ujar…
Baca Selengkapnya
Kirim Tulisan Lewat Sini