Modernis.co, Surabaya – Organisasi mahasiswa ektra kampus yang tergabung dalam kelompok Cipayung Plus Jawa Timur yakni HMI, GMNI, KAMMI, KMHDI, GMKI dan IMM menilai Gubernur gagal dalam menangani penyebaran Covid-19. Menurut Yogi Ketua Umum HMI Jawa Timur, Jawa Timur menjadi peringkat kedua terbanyak kasus positif Covid-nya setelah Jakarta. Hingga saat ini, jumlahnya mencapai 1.772 orang yang positif Covid-19. Padahal beberapa kabupaten/kota di Jawa Timur sudah ada yang terapkan PSBB. Tapi kenapa kasusnya semakin bertambah? “Ini menunjukkan bahwa Gubernur gagal dalam mengkoordinasi tiga daerah yakni Surabaya, Sidoarjo, dan Gresik yang menjadi…
Baca Selengkapnya