Modernis.co, Malang – Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Raya memiliki peran strategis dalam mencetak aktivis Muhammadiyah. IMM Malang Raya memiliki 10 komisariat khususnya yang berada di lingkungan Universitas Muhammadiyah Malang (UMM). Dalam pelaksanaannya, IMM Malang Raya terbagi ke dalam beberapa komisariat yang tersebar di berbagai fakultas. Setiap komisariat memiliki nama dan identitas yang mencerminkan visi, misi, serta karakteristik masing-masing fakultas. Berikut adalah nama-nama komisariat IMM di kampus UMM, bagi mahasiswa yang akan mendaftar menjadi bagian dari anggota IMM silakan hubungi komisariat berikut: 1. IMM Komisariat Renaissance Komisariat ini berada di lingkungan…
Baca Selengkapnya