PMM UMM Bantu Perbaharui Taman Dusun Jantur

taman dusun jantur

Modernis.co, Batu – Pembuatan Taman Tanaman Hias di Dusun Jantur Desa Gunungsari Kecamatan Bumiaji Kota Batu merupakan salah satu Program kerja yang dilaksanakan kelompok Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) Kelompok 64. Anggota PMM UMM Kelompok 64 Tahun 2021 Amandha Parameshwari mengatakan program ini dimaksudkan untuk menambah keasrian dan mempercantik area Dusun Jantur Kecamatan Bumiaji Kota Batu. “Sebelum dilakukan kegiatan, kami melakukan bersih-bersih di sekitar area lokasi taman, titik lokasi pembuatan taman sudah ditentukan oleh Sekretaris Desa Gunungsari,” kata Amandha kepada redaksi modernis.co, Sabtu (27/03/2021). Amanda menambahkan…

Baca Selengkapnya

Perindah Lingkungan, Mahasiswa UMM Cat Ulang Jembatan Desa Gunungsari

desa wisata gunungsari

Modernis.co, Batu – Sebagai wujud kepedulian lingkungan, Mahasiswa Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) Kelompok 64 melakukan program kerja (proker) Pengecatan ulang jembatan Desa Gunungsari, Kecamatan Bumi Aji Kota Batu, Kamis (11/03/2021). Sebelum pengecatan, Mahasiswa melakukan kegiatan bersih-bersih terlebih dahulu di lingkungan sekitar jembatan. Hal ini dilakukan untuk memudahkan pengecatan jembatan yang bebas dari debu dan sampah. Ketua Koordinator Kelompok PMM 64 Erdo Amsyah mengatakan pengecatan ulang jembatan dilakukan untuk memperindah salah satu sarana dan prasarana desa Gunungsari. “Area lingkungan sekitar jembatan seringkali dipenuhi oleh tumpukan sampah…

Baca Selengkapnya

Mahasiswa PMM UMM 64 Kenalkan Potensi Wisata Gunungsari via Video Pendek

wisata gunungsari

Modernis.co, Batu – Desa Gunungsari terkenal memiliki potensi desa wisata yang sangat baik. Dengan potensi demikian, mahasiswa Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) UMM Kelompok 64 berinisiatif mengadakan program kerja “Pembuatan Video Potensi Desa Gunungsari”. Program kerja ini bertujuan untuk memperkenalkan potensi Desa Wisata Gunungsari Kecamatan Bumiaji Kota Batu kepada khalayak ramai. Pada program ini, mahasiswa memperkenalkan potensi desa wisata melalui video pendek hasil karya Mahasiswa PMM UMM Kelompok 64 dengan memanfaatkan teknologi digital. Ketua Koordinator Kelompok PMM 64 Erdo Amsyah mengatakan ada beberapa titik lokasi pengambilan video salah satunya yaitu…

Baca Selengkapnya